Bahkan, batuk dapat membantu membersihkan iritasi dan sekresi dari paru-paru serta mencegah infeksi.
Batuk dimulai dengan nafas awal yang menarik udara jauh ke dalam paru-paru.
Alhasil, muncul timbunan lendir dalam paru-paru sehingga memicu batuk berdahak.